• Foto: suasana penyusunan borang standart 1-7 sebagai syarat reakreditasi
    Post date: 13/02/2020 - 14:29

    Pada pembukaan naskah akademik Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, disebutkan bahwa akreditasi adalah proses evaluasi dan penilaian secara komprehensif atas komitmen perguruan tinggi terahadap mutu dan kapasitas penyelenggaraan Tridarma perguruan tinggi, untuk menentukan kelayakan program dan satuan pendidikan. Evaluasi dan penilaian dilakukan oleh asesor yang...

  • Post date: 12/02/2020 - 18:46

    Program studi magister psikologi UNY kembali membuka pendaftaran mahasiswa baru dalam rangka menjaring calon mahasiswa baru yang memiliki kemampuan akademik, motivasi tinggi, dan keterampilan mengikuti dan melakukan pendidikan tepat waktu.

    Ditunjang oleh tenaga pengajar profensional, program studi magister psikologi UNY berupaya...

  • Post date: 22/01/2020 - 15:10

    PPs UNY menghadirkan Dr. Vijay Kumar Mallan dari Otago University, New Zealand. Vijay mengembangkan minat dalam pendidikan doktoral. Dalam pengajaran dan penelitian Vijay, dirinya memfokuskan pada peningkatan pengalaman doktoral baik untuk pengawas dan siswa. Selama dekade terakhir, Vijay telah mengembangkan, menyebarluaskan dan mempublikasikan tentang dukungan doktoral, pemeriksaan dan...

  • Post date: 26/12/2019 - 09:24

    Toxic relationship adalah hubungan yang tidak menyenangkan bagi diri sendiri atau orang lain. Hubungan ini juga akan membuat seseorang merasa lebih buruk. Ciri-ciri toxic relationship antara lain, merasa tidak aman, ada kecemburuan, keegoisan, ketidakjujuran, sikap merendahkan, memberi komentar negatif, dan mengkritik, buka Dr. Nurlaila Effendy, M.Si dalam Semiloka Psikologi...

  • Post date: 22/11/2019 - 10:57

    .

    Psikologi Organisasi Positif lahir dari kebutuhan untuk mempelajari secara sistematis berbagai fenomena organisasi positif yang sampai saat ini diabaikan. Di Amerika banyak perusahaan yang mengeluh karena karyawan mereka tidak fokus dalam pekerjaannya sehingga gagal memberikan kualitas kerja yang baik. Penelitian di AS membuktikan bahwa hanya 29%...

  • Post date: 07/11/2019 - 08:31

    Publikasi internasional merupakan sarana untuk berkomunikasi antar masyarakat ilmiah dari berbagai negara. Hasil riset di Indonesia akan memberikan manfaat lebih luas setelah dipublikasikan tidak hanya dalam scope nasional. Publikasi internasional terkait hasil-hasil penelitian di Indonesia juga akan memberi dampak lain, yaitu menunjukkan posisi perkembangan dan kemajuan ilmu...

Pages